Category Archives: electrical

Mendeteksi Partial Discharge Pada Transformer Menggunakan Sensor UHF

PDischarge PMDT

Definisi Partial Discharge (IEC 60270) adalah suatu fenomena peluahan listrik (pelepasan muatan listrik) secara lokal yang menghubungkan secara parsial atau sebagian dari isolasi di antara konduktor dan yang terjadi baik di permukaan isolator maupun di dalam isolator (void). Pelepasan muatan listrik pada isolasi yang terjadi pada area kecil, yang seiring berjalannya waktu dapat merusak isolasi […]

Motor Listrik: Prinsip Kerja, Isolasi, dan Pengujian yang Tepat

HIGH VOLTAGE INSULATION TESTER HIOKI IR5050

Motor listrik adalah perangkat yang mengubah energi listrik menjadi energi mekanik dan banyak digunakan dalam berbagai bidang, seperti industri, transportasi, pertanian, dan rumah tangga. Efisiensi serta keandalannya menjadikan motor listrik sebagai pilihan utama dalam berbagai aplikasi. Komponen motor listrik diantaranya stator, rotor, bearing dan lainnya. Salah satu komponen terpenting dalam motor listrik adalah isolasi, yang […]

Proses Pembentukan Voltage Open Circuit dan Short Circuit Current Solar PV Panel

Solar Panel

Proses Pembentukan Tegangan Open Circuit (VOC) dan Short Circuit Current (ISC) pada Solar Panel Solar panel mengubah energi cahaya menjadi listrik melalui efek fotovoltaik. Dalam proses ini, terdapat dua parameter penting yang menunjukkan karakteristik listrik dari sel surya: 1. Tegangan Open Circuit (VOC) VOC terjadi ketika tidak ada arus yang mengalir pada output panel (beban […]

Deteksi Kualitas Kabel MV dan PV dengan Hioki IR5051

HIOKI IR5051 INSULATION TESTER

Deteksi Kualitas Kabel MV dan PV dengan Hioki High Voltage Insulation Tester IR5051 Sistem kelistrikan membutuhkan kabel sebagai komponen pentingnya. Dalam kehidupan sehari-hari kabel digunakan hampir disetiap kegiatan yang dilakukan, baik itu dalam melakukan pekerjaan seperti di industri pertambangan, industri kontruks, industri manufaktur dan lainnya, maupun kegiatan rumahan. Kabel berperan penting dalam kelistrikan karena seluruh […]

Integrasi Kualitas Daya Listrik dalam  Sistem PLC dan SCADA untuk Optimalisasi Proses Industri

PLC dan SCADA

Dalam era industri modern, efisiensi operasional dan keandalan sistem sangat bergantung pada pengelolaan daya listrik yang baik. Kualitas daya listrik yang buruk dapat menyebabkan gangguan pada mesin dan peralatan, yang dapat berujung pada kerusakan, downtime, atau penurunan produktivitas. Oleh karena itu, penting untuk memastikan bahwa kualitas daya listrik terjaga agar sistem industri dapat beroperasi dengan […]

Mulai Ngobrol
Halo, Selamat Datang Di PT. Radius Allkindo Electric
Jika ada yang ingin ditanyakan tentang produk dan layanan kami, jangan sungkan untuk bertanya :D