Category Archives: battery tester

Pentingnya Pengujian Baterai Demi Menjamin Keamanan Dan Keandalan Sistem Redundan

Peralatan pengujian baterai sangat penting untuk keselamatan dan keandalan Sistem Redundan (Sistem Pencadangan). Mulai dari rumah sakit hingga Data Center dan beberapa aplikasi militer. Keandalan sistem redundan ini sangatlah penting. Karena kegagalan dapat mengakibatkan kerugian finansial yang besar, kehilangan data, atau bahkan kematian. Oleh karena itu, peralatan pengujian baterai yang efisien harus menemukan kemungkinan masalah sebelum menjadi parah, sehingga […]

Penyebab Degradasi Baterai Pada Sistem UPS

Penyebab Degradasi Baterai Pada Sistem UPS

Pada konten terdahulu telah dijabarkan terkait metode pengukuran Internal Resistansi baterai beserta dengan kelebihan yang didapat, lalu pada konten kali ini saya akan menjabarkan juga terkait penyebab degradasi atau penurunan kualitas baterai, karena terdapat beberapa faktor yang dapat menyebabkan kualitas baterai tersebut mengalami kerusakan baik secara internal maupun karena faktor kondisi Lingkungan eksternal, lalu apa […]

Bagaimana Mengetahui Pengaruh Internal Resistansi Pada Baterai Lead Acid (Part I). (Author – Chandra Kharisma Sungkowo)

Baterai lead acid adalah jenis baterai yang paling umum digunakan untuk kendaraan bermotor, peralatan listrik, dan sistem daya cadangan. Baterai ini menggunakan elektrolit asam sulfat dan elektroda timbal sebagai bahan dasarnya. Baterai lead acid dianggap sebagai teknologi baterai yang matang dan andal, karena telah digunakan selama lebih dari 150 tahun dan memiliki kemampuan untuk menghasilkan […]

Ini Dia Metode Pengukuran ESR Menggunakan Battery Tester Hioki BT3562 Series

Battery Tester Hioki BT3562a

Komponen elektronik merupakan suatu material kelistrikan yang berfungsi untuk dapat melakukan suatu proses teknis untuk dapat menjalankan suatu fungsi perintah dalam rangkaian kelistrikan. Salah satu komponen elektronika yang banyak digunakan untuk pengembangan suatu sistem adalah kapasitor. Kapasitor didefinisikan sebagai benda yang terdiri dari dua buah konduktor yang tidak terhubung satu sama lain dan dipisahkan oleh […]

Inilah Karakteristik Baterai Sebagai Penyimpan Energi Listrik Secara Spesifik

Inilah Karakteristik Baterai Sebagai Penyimpan Energi Listrik Secara Spesifik

Dari sekian banyak sumber energi, baterai termasuk bagian yang memiliki peranan sangat besar bagi kebutuhan manusia. Baterai merupakan salah satu sumber energi listrik yang sangat diandalkan untuk mengoperasikan peralatan elektronik yang bersifat portabel atau dapat dibawa kemana-mana. Berdasarkan kepraktisan tersebut maka dibuat benda yang dapat menyimpan sumber energi listrik dalam waktu tertentu. Perkembangan teknologi baterai […]

Mulai Ngobrol
Halo, Selamat Datang Di PT. Radius Allkindo Electric
Jika ada yang ingin ditanyakan tentang produk dan layanan kami, jangan sungkan untuk bertanya :D