Category Archives: Keselamatan dan Kesehatan Kerja

5 Manfaat Penting Pengguanaan Sarung Tangan Insulasi dalam Industri

5 Manfaat Penting Pengguanaan Sarung Tangan Insulasi dalam Industri

Industri modern saat ini melibatkan berbagai jenis pekerjaan yang melibatkan risiko tinggi terkait dengan panas ekstrem dan bahaya listrik. Kondisi ini mengharuskan para pekerja industri untuk dilengkapi dengan peralatan perlindungan diri yang tepat, salah satunya adalah sarung tangan insulasi. Sarung tangan insulasi menjadi perangkat krusial dalam upaya melindungi pekerja dari bahaya panas dan listrik dalam […]

Bagaimana Mengaplikasikan Sistem Proteksi Kebocoran Arus Pada Instalasi Listrik Bangunan?

Bagaimana Mengaplikasikan Sistem Proteksi Kebocoran Arus Pada Instalasi Listrik Bangunan

Pertumbuhan ekonomi selalu diikuti dengan peningkatan pemakaian energi listrik, memberikan dampak pada penggunaan beragam peralatan listrik lebih khusus listrik rumah tangga. Akibatnya tak dapat dihindari akan seringnya terjadi kebakaran sebagai efek dari kecerobohan/ kelalaian atau kegagalan fungsi proteksi yang dimiliki baik dari peralatan maupun instalasi rumah. Penggunaan energi listrik dewasa ini semakin membantu seluruh masyarakat, […]

Apa Saja Kelas Standarisasi Helm Safety?

Apa Saja Kelas Standarisasi Helm Safety

Fungsi dari helm safety / helm pengaman tentunya untuk melindungi kepala dari bahaya cedera akibat benturan benda keras atau benda tajam. Dalam suatu pekerjaan kontruksi tentunya helm sangatlah penting dalam upaya K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja). Mengacu pada OSHA (Occupational Safety & Health Administration), helm pengaman harus dikenakan Ketika bekerja pada area yang memiliki potensi […]

Pengujian Tahanan Isolasi Kabel pada Panel Hubung Bagi (PHB)

Pengujian Tahanan Isolasi Kabel pada Panel Hubung Bagi (PHB)

Instalasi listrik merupakan salah satu rangkaian dari peralatan listrik dan berada dalam satu lingkup atau dalam sistem ketenagalistrikan. Instalasi listrik yang baik adalah instalasi yang sangat aman terutama bagi penggunanya yaitu manusia dan untuk keamanan mahkluk disekitarnya. Kabel-kabel yang digunakan pada sistem instalasi listrik tersebut harus memenuhi standar yang ditentukan, baik dari segi konduktor, bahan […]

Inilah Faktor Penyebab Tidak Tersalurkannya Energi Listrik dengan Baik

Inilah Faktor Penyebab Tidak Tersalurkannya Energi Listrik dengan Baik

Masalah terbesar yang dapat mempengaruhi kestabilan dan keandalan dari sistem tenaga listrik adalah adanya gangguan. Gangguan yang terjadi pada sistem tenaga listrik dapat disebabkan oleh 2 faktor, yaitu faktor internal (ex: Pin Isolator pecah) dan faktor eksternal (ex : binatang/burung, ular).Pada saat tertentu gangguan dapat terjadi dan disebabkan oleh binatang berupa burung dan ular. Untuk […]

Mulai Ngobrol
Halo, Selamat Datang Di PT. Radius Allkindo Electric
Jika ada yang ingin ditanyakan tentang produk dan layanan kami, jangan sungkan untuk bertanya :D