Tahukah Anda? Apa Sih Itu Iradiasi Matahari?

Tahukah Anda Apa Sih Itu Iradiasi Matahari

Apa itu Iridiasi Matahari atau istilah dalam Bahasa inggrisnya Solar Irradiance, dan apakah hubungannya dengan sistem solar panel atau solar PV. Banyak sekali berbagai macam istilah seperti iradiasi untuk elektromagnetik, iradiasi untuk daya, iradiasi untuk energi, sama seperti insolasi matahari yang menggambarkan jumlah sinar matahari yang tersedia di lokasi tertentu. Kita dapat menggunakan energi matahari […]

Bahaya Arus Bocor, Salah Satu Penyebab Yang Mempengaruhi Naiknya Tagihan Listrik Bulanan Anda

Bahaya Arus Bocor, Salah Satu Penyebab Yang Mempengaruhi Naiknya Tagihan Listrik Bulanan Anda

Pembayaran beban rekening listrik sering dinilai kurang masuk akal oleh konsumen karena nilainya berbeda dengan perhitungan pemakaian dan beban terpasang pada rumah konsumen yang bersangkutan. Secara realistis seharusnya perbedaan antara nilai anggapan konsumen dengan nilai yang tercatat oleh petugas pencatat PLN yang kemudian menjadi nilai yang tertagihkan adalah sama antara pemilik dengan pihak PLN. Perbedaan […]

Inilah Sistem Pendeteksian Partial Discharge Secara Online dengan Wireles Smart Sensor PMDTiSmart

Sistem Pendeteksian Partial Discharge Secara Online dengan Wireles Smart Sensor PMDTiSmart

Pendeteksian Partial Discharge – Untuk memastikan stabilitas dan keamanan sistem ketenagalistrikan, sangat penting untuk menjaga pemantauan peralatan Listrik dengan realtime. Dalam sistem ketenagalistrikan supaya terjaga stabilitasnya perlu dipantau tentang sistem isolasinya. Sistem isolasi ketenaga listrikan dapat menemui berbagai masalah salah satunya adalah Partial Discharge. Dalam pendeteksian Partial Discharge teknologi deteksi yang tanpa harus meshutdown unit […]

Cara Predictive Maintenance RPM Motor untuk Mencegah Kerusakan dengan Tachometer

Cara Predictive Maintenance RPM Motor untuk Mencegah Kerusakan

Pompa air banyak dipergunakan di pabrik pengolahan kelapa sawit, pada instalasi pembangkit listrik tenaga uap (PLTU), demikian pula di industri pengolahan air, minyak goreng serta industri lainnya. Pada pompa air sering terjadi kerusakan pada impeler, seal, poros dan bantalan dan akhirnya dapat menghambat kinerja sistem. Motor listrik termasuk kategori mesin listrik dinamis dan merupakan sebuah […]

Apa Itu Metode PI Dan DAR Pada Pengujian Insulation Resistance?

Metode PI & DAR

Metode PI dan DAR melibatkan pengukuran nilai tahanan isolasi berturut – turut pada waktu tertentu. Selain itu metode ini memiliki kelebihan karena tidak terpengaruh oleh suhu, sehingga dapat diterapkan tanpa mengoreksi hasil, selama alat yang diuji tidak terpengaruh pada perubahan suhu yang signifikan. Metode PI dan DAR sangat cocok untuk pemeliharaan pencegahan (preventive maintenance) pada […]

Mulai Ngobrol
Halo, Selamat Datang Di PT. Radius Allkindo Electric
Jika ada yang ingin ditanyakan tentang produk dan layanan kami, jangan sungkan untuk bertanya :D